PERWAKILAN PROVINSI SULAWESI BARAT

(Catatan Berita) Realisasi Masih 0%, DAK Fisik Polman Terancam Tidak Dicairkan

POLMAN – Kabupaten Polman, Sulawesi Barat (Sulbar) masuk daftar daerah dengan realisasi Dana Alokasi Khusus (DAK) fisik masih nol persen hingga Juni 2022. Hal...

(Catatan Berita) : RAPBD Perubahan 2023 Sulbar Mengalami Peningkatan Capai Rp 11,5 M

MAMUJU - Rancangan anggaran pendapatan dan belanja daerah (RAPBD) Sulbar perubahan 2023vmengalami peningkatan.Peningkatan tersebut, terlihat pada pendapat daerah yang mencapai hingga Rp 11,5 miliar...

(Catatan Berita) : Hore ASN Pemprov Sulbar Terima THR Hari Ini 100 Persen, ...

Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat melalui Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Provinsi Sulawesi Barat menyalurkan tunjangan hari raya (THR) ASN Pemprov Sulbar, Selasa...

(Catatan Berita) : Provinsi Sulawesi Barat Sudah Matang Untuk Dilakukan Pemekaran, Ada 5 Calon...

Pemekaran daerah otonom baru adalah salah satu cara untuk agar pembangunan daerah bisa merata. Seperti gagasan dan usulan yang dilakukan di Provinsi Sulawesi Barat,...

[Catatan Berita] Pemprov Sulbar Refocusing 95 Persen Anggaran OPD untuk Penanganan Covid-19

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian, beberapa waktu lalu telah mengintruksikan kepada pemerintah daerah untuk mempercepat pelaksanaan refocusing dan realokasi anggaran untuk penanganan Covid-19....

[Catatan Berita] Penandatanganan Nota Kesepakatan Kebijakan Umum APBD & PPAS Tahun 2022 Kabupaten Majene

DPRD bersama Pemerintah kabupaten Majene sepakat melakukan penandatanganan nota kesepakatan tentang Kebijakan Umum Anggaran-Prioritas serta Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) APBD Tahun Anggaran 2022.

(Catatan Berita) : Wakil Ketua DPRD Mamuju Divonis Bebas dari Kasus Tipikor Alih...

MAMUJU - Wakil Ketua DPRD Mamuju, Andi Dody Hermawan divonis bebas dari kasus korupsi alih fungsi lahan hutan lindung jadi SPBU di Desa Tadui,...

(Catatan Berita) : Karo Umum Sulbar Hadiri Entry Meeting Pemeriksaan LKPD 2023

Kepala Biro Umum (Karo Umum) Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Barat (Setda Sulbar), Anshar Malle menghadiri Entry Meeting Pemeriksaan atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD)...

(Catatan Berita) : Eks Kepala Desa Di Mamuju Ditangkap Usai Korupsi Dana Desa

Seorang pria berinisial IS (41) yang juga merupakan eks kepala desa di Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), ditangkap polisi atas dugaan korupsi dana desa...

[Catatan Berita] Sulbar Dapat Pinjaman PEN Rp 37.4 Miliar dari PT SMI

Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat mendapat pinjaman dana untuk pemulihan akibat pandemi Covid-19 atau Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) sebesar Rp 37.4 miliar dari PT Sarana...

(Catatan Berita) HMI Soroti APBD Polman, Banyak Konsekuensi Hukum

POLEWALI MANDAR - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Polewali Mandar (Polman) menyoroti penetapan Rancan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2022 melalui Peraturan Kepala Daerah (Perkada)....

(Catatan Berita) : Tindaklanjuti PMK 212, Pemprov Sulbar Rasionalisasi DAU

MAMUJU - Pada Rabu 8 Maret 2023, Pemprov Sulbar menggelar rapat koordinasi menindaklanjuti Peraturan Menteri Keuangan (PMK) 212 Tahun 2022 tentang Penyesuaian Dana Alokasi...

(Catatan Berita) : BKD Sulbar Segera Terapkan Sistem Merit di Lingkup Pemprov Sulbar Demi...

Mamuju - Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), tengah membahas rencana penerapan sistem merit di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulbar. Pembahasan sistem...

(Catatan Berita) : Tindaklanjuti LHP-BPK RI Komisi I DPRD Sulbar Lakukan Rapat Bersama Mitra...

Komisi I DPRD Provinsi Sulawesi Barat mengadakan rapat kerja bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Provinsi Sulawesi Barat yang tergabung dalam Mitra Kerja Komisi I...

[Catatan Berita] Pemda Mamasa Kucurkan Dana Rp 500 Juta untuk Pengadaan Bibit Kopi

Pemerintah Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat, menggenjot pengembangan kopi sebagai komoditi unggulan. Kepala Dinas Pertanian dan Hortikultura...

[Catatan Berita] Dampak Pandemi COVID-19, Belanja Tak Terduga Sulbar Naik 12 Kali Lipat

Mamuju (ANTARA) - Pandemi COVID-19 mengakibatkan belanja tak terduga yang tertuang dalam APBD Pemerintah Provinsi Sulbar mengalami kenaikan 12 kali lipat pada 2021. "Pandemi...

(Catatan Berita) DPRD Sulawesi Barat Sahkan Ranperda Pertanggungjawaban APBD 2021

MAMUJU – Ranperda Pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan Belanjar Daerah (APBD) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulbar Tahun 2021 disahkan DPRD Sulbar, Rabu (13/7/2022). Selanjutnya menunggu dari register...

(Catatan Berita) : Lakukan Harmonisasi Sejumlah Perda, Wujud Dukungan Kemenkumham Sulbar untuk Kualitas Produk...

MAMUJU - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Barat melaksanakan Rapat Harmonisasi, Pembulatan Dan Pemantapan Konsepsi Rancangan Peraturan Desa Tamalea, Kabupaten Mamuju dan...

(Catatan Berita) : Sekprov Sulbar, Muhammad Idris Serahkan 32 SK Lingkup Pemprov Sulbar

Sebanyak 32 orang pegawai kesehatan dan pegawai teknis di sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemprov Sulbar menerima Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian...

(Catatan Berita) : Pemprov Lakukan Evaluasi Sistem Pengelolaan Program Beasiswa

Pemprov Sulbar melakukan rapat evaluasi program Beasiswa, Rabu 3 Juli 2024. Evaluasi dilakukan untuk merapikan sistem pengelolaan beasiswa dan mengantisipasi risiko-risiko yang mungkin muncul,...
Free WordPress Themes, Free Android Games