PERWAKILAN PROVINSI SULAWESI BARAT

Segenap Pimpinan dan Karyawan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat mengucapkan: “Selamat Tahun Baru 2011"

Penyerahan LHP atas Pendapatan Daerah Tahun Anggaran 2014 dan 2015 Pada Pemerintah Kabupaten Mamuju

Memenuhi amanat Pasal 17 ayat (5) Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara dan Pasal 7 ayat (1)...

Kalan BPK Provinsi Sulawesi Barat Menghadiri Audiensi APH se-Provinsi Sulawesi Barat

Mamuju, (10/4). Kepala Perwakilan (Kalan) BPK Provinsi Sulbar, Eydu Oktain Panjaitan, menghadiri kegiatan Audiensi sinergitas dan kerja sama untuk mengoptimalkan pencegahan dan pemberantasan tindak pidana...

Menuju Opini WTP, Kemendagri Gelar Pendampingan Penyusunan LKPD pada Pemrov dan Pemda se-Sulbar

Foto : Kalan menyampaikan materi terkait Kebijakan Pemeriksaan BPK RI Mamuju, (20/09) – Dalam rangka peningkatan kualitas Laporan...

BPK Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat Tingkatkan Sinergi dengan APH

Mamuju, (06/03) – BPK Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat menerima kunjungan Kejaksaan Negeri Kabupaten Majene. Kunjungan yang pimpin oleh Kepala Seksi Pidana Khusus Muhamad Syafa beserta...

Dukung Pembangunan ZI BPS Sulbar, Kalan Sulbar Tanda Tangani Piagam Pencanangan Pembangunan ZI

Mamuju, (30/06) – Disambut langsung oleh Kepala Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Barat (BPS Sulbar), Kepala Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat BPK RI, Muhamad Toha...

BPK Apresiasi Komitmen Pemerintah Dalam Penanganan Pandemi

Mamuju, (21/12) – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat menyelenggarakan kegiatan penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Kinerja dan Dengan Tujuan Tertentu Atas...

PEMERIKSAAN KAP UNTUK DAN ATAS NAMA BPK

Jakarta, (13/01) – BPK RI Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan kegiatan Penandatanganan Kontrak atas kegiatan Pemilihan Jasa Kantor Akuntan Publik (KAP) untuk bekerja Untuk...

BPK SULBAR RAIH PENGHARGAAN LHP TERBAIK KEDUA KATEGORI PDTT

Jakarta (20/02) –  Sebagai upaya dalam meningkatkan mutu pelaporan hasil pemeriksaan BPK, Inspektorat Utama BPK menyelenggarakan kegiatan penilaian Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) terbaik satker...

Entry Meeting Pemeriksaan LKPD TA 2023 & Pemantauan Tindak Lanjut Rekomendasi Hasil Pemeriksaan Triwulan...

Mamuju, (19/02) – BPK Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melaksanakan Pemeriksaan atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran (TA) 2023 dan Pemantauan Tindak...

Sosialisasi Program Pemeriksaan (P2) LKPD

Bertempat di ruang teater lantai 1 Gedung Balai Diklat BPK RI di Makassar, BPK RI Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan sosialisasi Program Pemeriksaan (P2)...

Upacara HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-71

Mamuju – Kepala BPK Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat, Sumedi bertindak selaku inspektur upacara dalam Upacara Peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-71 pada Kantor BPK...

HUT ke-72, Ketua BPK RI Tekankan Perkuat Semangat Persaudaraan Antar Insan BPK

Kepala Perwakilan sebagai Inspektur Upcara Menyampaikan Pidato Ketua BPK RI Mamuju, (21/01). Pelaksanan upacara dalam rangka memperingati Hari...

Kalan Sulbar Hadiri Acara Peresmian Organisasi Profesi Pemeriksa IPKN

Jakarta, (21/02) – Bertempat di Auditorium Tower BPK RI, Lantai 2 Jalan Gatot Subroto Kav. 31, Jakarta, Kantor...

Koordinasi Perkembangan Pemeriksaan LKPD dalam lingkup AKN VI

Mamuju, (05/05) – Dalam rangka memonitor perkembangan pemeriksaan atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) dalam lingkup tugas Auditorat Keuangan Negara (AKN) VI yang...

Nuansa Baru Peringatan HUT Kemerdekaan Ke-75 RI

  Mamuju (17/08) – Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan ke-75 Republik Indonesia pada tahun ini berbeda dari tahun sebelumnya. Sejak penetapan status siaga darurat...

Sambut Ramadhan, DWP BPK Sulbar Kenalkan Produk UMKM

  (Gowa, 30/03) - Dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan, Dharma Wanita Persatuan (DWP) Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat BPK RI melaksanakan kegiatan silaturahmi sekaligus ramah...

SELURUH KABUPATEN DI SULBAR RAIH PREDIKAT WTP DARI BPK

Gowa(20/5) –Badan Pemeriksa Keuangan Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat melalui Kepala Perwakilan, Hery Ridwan menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas LKPD TA 2021 pada Pemerintah...

BPK Sulbar Gelar Upacara Peringati Hari Lahir Pancasila

Mamuju (01/06)- Pada hari Kamis, 1 Juni 2023 Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat (BPK Sulbar) melaksanakan upacara bendera...

Sosialisasi Pelaksanaan Jabatan Fungsional Pemeriksa

Dengan dikeluarkannya Keputusan Sekjen Nomor 292/K/X-XII.2/6/2011 tentang Petunjuk Teknis Jabatan Fungsional Pemeriksa, perbedaan prosedur dan penilaian angka kredit antara pada masa jabatan fungsional auditor...
Free WordPress Themes, Free Android Games