PERWAKILAN PROVINSI SULAWESI BARAT
Home Blog Page 6

BNPB Segera Salurkan Bantuan Gempa Tahap II

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Mamuju Taslim Sukirno menjelaskan, Dana Stimulan Tahap II akan segera disalurkan oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB). Pemerintah Kabupaten Mamuju telah diarahkan untuk membuka akun rekening virtual.

Penyerahan Ranperda Harap Tunggu Pimpinan Definitif

Anggota DPRD Mamuju , Sugianto menilai tiga Ranperda yang diserahkan Pemkab Mamuju kepada DPRD Mamuju, tidak sesuai regulasi. Menurut Sugianto, penyerahan itu mestinya setelah penetapan ketua DPRD Mamuju definitif, dan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) terbentuk. Menurutnya itu tertuang dalam PP Nomor 12 Tahun 2018, tentang pedoman penyusunan dan pembentukan tata tertib DPRD Provinsi dan Kabupaten/Kota.

Meski Ditutup, Alfamidi Cokroaminoto Tetap Beroperasi

Ketua Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Amperak Arwin Harianto menyampaikan, harusnya Pemkab Polman lebih tegas bangunan itu harus ditutup. Karena bangunannya tidak memiliki Izin Pendirian Bangunan Gedung (PBG). Kemudian jarak dari Pasar Sentral Pekkabata juga dilanggar. Sehingga tidak ada alasan retail modern tersebut diberi ruang untuk tetap menjalankan aktivitasnya. Terpisah Kepala Bidang Perizinan PTSP Polman Nabil Widjan Alhamdani...

Langgar Perbub – Pemkab Polman Tutup Satu Retail Modern

Pemkab Polman menutup usaha retail modern Alfamidi di jalan HOS Cokroaminoto, Kelurahan Pekkabata, Kecamatan Polewali terkait legalitas. Di lokasi, Personil Satpol PP memsang spanduk peringatan pemberhentian kegiatan usaha di depan toko tersebut. Pemkab menilai kegiatan usaha ini tidak mematuhi peraturan bupati (Perbup) nomor 12 tahun 2024 tentang perubahan atas perbup nomor 47 tahun 2022, tentang pedoman teknis...

Penataan WIUP Belum Maksimal-Serobot Lahan Warga

PT. Polemaju Mineral Mandiri diduga telah melakukan pencatutan lahan tanpa kesepakatan dengan warga. Warga medesak, Izin usaha pertambangan (IUP) perusahaan tersebut dicabut. Atas tuntutan tersebut, Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Sulbar, meninjau lokasi Wilayah Izin Pertambangan (WIUP) PT. Polemaju Mineral Mandiri, di desa Kabuloang, kecamatan kalukku, kamis 3 oktober 2024. Pendamping hukum warga, Imanuddin, menilai...

[Tulisan Hukum] REKLAMASI DAN PASCATAMBANGPADA PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA

Indonesia adalah negara yang kaya akan sumber daya alam. Sumber daya alamini tersebar merata di seluruh wilayah Indonesia terdiri atas daratan seluas 1.922.570kilometer persegi dan perairan seluas 3.257.483 kilometer persegi. Terletak di titikkoordinat astronomis antara 6°LU – 11°LS dan 95°BT – 141°BT, Indonesia memilikiiklim tropis yang menyimpan banyak sumber daya alam.

Hasil Pemeriksaan

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara Pasal 16 ayat (4) menyatakan bahwa Tanggapan pejabat pemerintah yang bertanggung jawaban atas temuan, kesimpulan, dan rekomendasi pemeriksa, dimuat atau dilimpirkan pada laporan hasil pemeriksaan.

Hasil Pemeriksaan Dengan Tujuan Tertentu

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara Pasal 16 ayat (3) menyatakan bahwa Laporan Hasil Pemeriksaan dengan tujuan tertentu memuat kesimpulan.

BPK Sulbar Tingkatkan Kompetensi Pegawai, Gelar Uji Kompetensi TOEFL

Mamuju,(03/10)- Dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan publik Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) berkomitmen meningkatkan kualitas sumber daya manusianya. Hal ini dibuktikan dengan diselenggarakannya Uji Kompetensi Bahasa Inggris (TOEFL) bagi 21 pegawai di lingkungan BPK Sulbar. Kegiatan yang digagas Biro Sumber Daya Manusia (SDM) dan bekerja sama dengan lembaga pelatihan bahasa...

Miliaran Belanja Fiktif DPRD Dan Setda Mateng

SKOR News, Mamuju Tengah - Rp 3 Miliar APBD Mamuju tengah tergerus belanja fiktif makanan dan minuman rapat dan jamuan tamu pada Bagian Umum, Sekretariat Daerah (Setda) dan Sekretariat DPRD, TA 2023. Terdapat Rp 5,8 Miliar anggaran makan minum rapat dan jamuan tamu pada Bagian Umum Sekretariat Daerah, diduga sarat manipulasi pertanggungjawaban (SPj). Berita selengkapnya. ....

Penyidikan Rampung, Kejari Segera Tetapkan Tersangka Korupsi Perjalanan Dinas Fiktif DPRD Mamuju

TRIBUN-SULBAR.COM,MAMUJU - Kasus dugaan korupsi perjalanan dinas fiktif di DPRD Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), telah memasuki babak baru dalam  proses penyidikan. Berita selengkapnya. . .

BPK Perwakilan Sulbar Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila, Tekankan Nilai-nilai Kebangsaan

Mamuju, (01/10) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat menggelar upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila di halaman kantor pada Selasa (1/10). Upacara yang berlangsung khidmat ini diikuti oleh seluruh pejabat struktural dan pegawai BPK Perwakilan Sulbar. Bertindak sebagai inspektur upacara Kepala Sekretariat Perwakilan Muhammad Ali Porseni Baso, sedangkan komandan upacara adalah Kasubag Umum Aditya Rifa Kaartika.

Polman Terima Dana Insentif Fiskal Rp 6.1 M

POLMAN, RADAR SULBAR- Pemkab Polman mendapat dana insentif fiskal sebesar 6,1 miliar lebih karena dinilai berkinerja baik dalam penghapusan kemiskinan ekstrem. Penghargaan kinerja sebagai apresiasi dari pemerintah pusat kepada pemda yang berkomitmen dan berkinerja baik dalam penghapusan kemiskinan ekstrem. Kepala Balitbang Polban Andi Himawan  Jasin mengatakan polman satu-satunya kabupaten di provinsi Sulbar yang mampu mendapatakan penghargaan ini. penghargaan diserahkan...

Warga Tambal Jalan Berlubang Secara Swadaya

MAJENE, RADAR SULBAR - Jalan Trans Sulawesi dilingkungan deteng-deteng kelurahan baru kecamatan banggae, majene berlubang kuatrir dapat menyebabkan kecelakaan bagi pengendara, sehingga masyarakat melakukan perbaikan dengan cara ditambal. Warga Tambal Jalan Berlubang Secara Swadaya  

Hasil Pemeriksaan Kinerja

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara Pasal 16 ayat (2) menyatakan bahwa Laporan Hasil Pemeriksaan atas Kinerja memuat temuan, kesimpulan, dan rekomendasi.

Gaji Tiga Bulan 553 PPPK Guru Mamuju Segera Dibayarkan

MAMUJU, RADAR SULBAR –Pembayaran gaji 553 orang PPPK Guru kabupaten Mamuju bulan Agustus, September, dan Oktober 2024 segera dibayarkan. Begitu disampaikan Kepala Bidang Pengadaan,Pemberhentian dan Informasi, Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten (BKPP) Mamuju, Hasriadi, 28 September 2024. Berita selengkapnya. . .

RSUD dan PDAM Mamuju Jadi BLUD dan BUMD Terbaik di Sulbar

MAMUJU, SULBAR EXPRESS – Dinilai mengalami peningkatan pesat, RSUD Mamuju menerima penghargaan dari Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Sulbar sebagai Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) nomor satu se Sulbar. Berita selengkapnya. . .

Diskomnfo Sulbar Perbaiki Jaringan Internet Gratis di Anjungan Manakarra, Tenaga Surya Tak Efektif

TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Merespon keluhan warga, Diskominfo Sulawesi Barat (Sulbar) melakukan perbaikan jaringan internet gratis yang sempat dikeluhkan warga di Anjungan Pantai Manakarra Mamuju, Jl. Yos Sudarso, Binanga Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), pada Sabtu (28/9/2024) sore. Berita selengkapnya. . .

(Catatan Berita) : Kalindu Lariang Dimasukkan Kawasan Hutan Lindung, Tokoh Masyarakat Protes Pemerintah

Baru-baru ini penegak hukum melakukan penghentian kegiatan penambangan pasir di Dusun Kalindu, Desa Lariang, Kecamatan Tikke Raya, Kabupaten Pasangkayu, Sulbar. Alasannya, karena kawasan tersebut masuk dalam area hutan lindung.
Free WordPress Themes, Free Android Games