24 Mobil Dinas Pemprov Sulbar Tak Diketahui Keberaannya, Wagub Salim Mengga: Kita Cari Sampai Ketemu
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Salim S Mengga, mempertanyakan puluhan aset daerah hingga kini tidak diketahui keberadaannya.
Ia menyoroti masalah ini dalam rapat pimpinan terkait evaluasi kinerja pembangunan dan alokasi anggaran menyesuaikan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2025. Berita selengkapnya. . .
Sedang Dilidik Kejaksaan, Luthfie Ungkap Dugaan Pengeluaran Fiktif Rp 9 Miliar di Perumda Majene
TRIBUN-SULBAR.COM, MAJENE – Direktur Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Aneka Usaha Majene, Moch Luthie Nugraha, mengungkap adanya dugaan pengeluaran fiktif sebesar Rp 9 miliar sebelum ia menjabat.
Menurutnya dana tersebut berasal dari anggaran Partisipasi Interest (PI) Blok Sebuku dan diduga digunakan tanpa prosedur yang jelas. Berita selengkapnya. . .
Direktur Perumda Majene Sebut Ada Rp9 Miliar Belanja ‘Siluman’ Tak Ada Pertanggungjawaban
MAMUJU – Direktur Perusahaan Daerah (Perumda) Aneka Usaha Majene Moch Lutfi diperiksa penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Barat, Jumat 14 Maret 2025.
Moch Lutfi diperiksa terkait penggunaan anggaran Partisipasi Interest (PI) blok sebuku yang diduga terdapat belanja ‘Siluman’ sebesar Rp 9 miliar yang tak bisa dipertanggungjawabkan. Berita selengkapnya. . .
Inspektorat Polman Limpahkan Dugaan Penyalagunaan APBD 2023 Rp 22 Miliar ke APH
TRIBUN-SULBAR.COM, POLMAN - Inspektorat Kabupaten Polewali Mandar (Polman) telah melimpahkan dugaan penyalahgunaan anggaran daerah senilai Rp 22 miliar kepada Aparat Penegak Hukum (APH), Sabtu (15/3/2025).
Dugaan penyalagunaan anggaran itu merupakan hasil audit di Sekretariat Pemkab Polman tahun 2023. Berita selengkapnya. . .
BPK dan BPKP Sulbar Tingkatkan Sinergi untuk Tata Kelola Pemerintahan yang Lebih Baik
Mamuju(14/03)- Kepala Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat, Frider Sinaga, menerima kunjungan audiensi dari Kepala Perwakilan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Sulawesi Barat, Zulherizal, pada Jumat (14/3) di Kantor BPK Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat. Turut mendampingi dari BPK Sulbar yaitu Kepala Bidang Pemeriksaan Angga Hervianto, Kepala Sekretariat Perwakilan Muhammad Ali Porseni Baso, Kepala...
Inspektorat Polman Temukan Kerugian Negara di APBD Polman 2024 Capai Rp 1,1 Miliar, Ini Komponennya
TRIBUN-SULBAR.COM, POLMAN - Inspektorat Kabupaten Polewali Mandar (Polman) merilis temuan kerugian negara hasil audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) tahap awal tahun 2024 mencapai Rp 1,1 miliar, Jumat (14/3/2025). Berita selengkapnya. . .
Alasan BPKP Belum Rilis Kerugian Negara Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas Fiktif DPRD Mamuju
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Badan Pengawas Keungan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) masih mengkaji data-data atau dokumen soal kasus dugaan korupsi perjalan dinas fiktif DPRD Mamuju.
BPKP Sulbar belum melalukan audit karena saat ini masih memeriksa data-data secara detail dan juga terus berkoordinasi dengan penyidik Kejari Mamuju. Berita selengkapnya. . .
Kapolda Sulbar dan BPK RI Sulbar Perkuat Sinergitas
Terassulbar.com, Mamuju – Irjen Pol Adang Ginanjar, Kapolda Sulbar, didampingi Irwasda (Inspektur Pengawasan Daerah) dan Kabid Keu (Kepala Bidang Keuangan) menerima kunjungan silaturahmi Kepala Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Provinsi Sulawesi Barat beserta jajarannya di ruang tamu Kapolda, Kamis (13/3/25). Berita selengkapnya. . .
Kunjungan Silaturahmi, Kapolda Sulbar dan BPK RI Sulbar Perkuat Sinergitas
Mamuju.mediacentralnews.com – Irjen Pol Adang Ginanjar, Kapolda Sulbar, didampingi Irwasda (Inspektur Pengawasan Daerah) dan Kabid Keu (Kepala Bidang Keuangan) menerima kunjungan silaturahmi Kepala Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Provinsi Sulawesi Barat beserta jajarannya di ruang tamu Kapolda, Kamis (13/3/25). Berita selengkapnya. . .
Bahas Temuan BPK Rp 81 Miliar, Bupati Mamasa Temui Kajari, Apa Hasilnya?
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMASA - Bahas soal adanya temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) senilai Rp 81 miliar, Bupati Mamasa, Welem Sambolangi, temui Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Mamasa, Kamis (13/3/2025).
Pertemuan berlangsung di Kantor Kejari Mamasa, Jl Rantekatoan Desa Osango Kecamatan Mamasa.Berita selengkapnya. . .
Inspektorat Sebut Utang Pemkab Polman Capai Rp 60 Miliar, Dimulai Tahun 2023
TRIBUN-SULBAR.COM, POLMAN - Inspektorat Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulawesi Barat (Sulbar) mencatat utang keuangan daerah di Pemerintah Daerah (Pemda) Polman capai Rp 60 miliar di 2025.
Devisit anggaran ini terjadi secara berulang selama tiga tahun terakhir sejak 2023 kemarin. Berita selengkapnya. . .
BPK Temukan Kerugian Negara Rp 1,1 Miliar dalam Penggunaan APBD Polman 2024
POLMAN, SULBAR EXPRESS – Inspektorat Polewali Mandar (Polman), Sulbar, merilis temuan kerugian negara hasil audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) tahap awal tahun 2024 mencapai Rp 1,1 miliar. Temuan ini melibatkan sejumlah OPD di Pemkab Polman.
Temuan tersebut mencakup beberapa aspek. Diantaranya belanja pegawai yang tidak sesuai ketentuan, pembayaran honorarium yang tidak tepat, belanja perjalanan dinas, serta masalah penatausahaan dan pertanggungjawaban belanja barang di beberapa sekolah....
BPK Temukan Penyalahgunaan Dana BOS pada Sembilan Sekolah di Polman
POLMAN, SULBAR EXPRESS – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sulbar menemukan adanya kerugian akibat penyalahgunaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di sembilan sekolah di Kabupaten Polewali Mandar (Polman) tahun 2024.
Kerugian negara yang harus dikembalikan oleh sembilan sekolah tersebut mencapai Rp 327 juta. Sembilan sekolah yang terlibat terdiri dari lima SMP dan empat SD. Berita selengkapnya. . .
Inspektorat Polman Telah Limpahkan Dugaan Penyalahgunaan APBD 2023 ke APH
POLMAN, SULBAR EXPRESS – Inspektorat Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulbar, rupanya telah limpahkan dugaan penyalahgunaan anggaran daerah senilai Rp 22 miliar di Sekretariat Pemkab Polman tahun 2023 kepada Aparat Penegak Hukum (APH).
Selain itu, Inspektorat Polman juga melimpahkan kasus dugaan penyalahgunaan anggaran di Kantor Dinas Kesehatan Polman sebesar Rp 1 miliar tahun 2023 ke APH. Hal itu terkait dugaan penyelewengan dana kapitasi Puskesmas. Berita selengkapnya. . .
Koordinasi penguatan Sinergitas BPK Sulbar & Polda Sulbar
Mamuju (13/03)- Kepala BPK Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat Frider Sinaga didampingi Kepala Bidang Pemeriksaan Angga Hervianto, Kepala Sekretariat Perwakilan Muhammad Ali Porseni Baso, Kepala Subbagian Hukum Ringga Haryo Handoko dan Kepala Subbagian Humas & TU Mohammad Insanial Mubarak melakukan kunjungan kerja ke Kepolisan Daerah Provinsi Sulawesi Barat (Polda Sulbar) dalam rangka silaturahmi pada Kamis, 13 Maret 2025.
(Catatan Berita) : Sepakat Tiga Ranperda Inisiatif DPRD Sulbar Mulai Dibahas
Pemerintah Provinsi Sulbar bersama DPRD Sulbar sepakat melanjutkan pembahasan tiga rancangan peraturan daerah (Ranperda) inisiatif DPRD Sulbar. Hal itu disampaikan usai mendengar pendapat Gubernur Sulawesi Barat terkait tiga ranperda insiatif pada sidang paripurna di DPRD Sulbar, Kamis 6 Maret 2025.
Silaturrahmi BPK Sulbar dan Kejati Sulbar
Mamuju (13/03)- Kepala BPK Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat Frider Sinaga S.E., M.Ak., Ak., CA, CPA , ACPA, CSFA., didampingi Kepala Bidang Pemeriksaan Angga Hervianto, Kepala Sekretariat Perwakilan Muhammad Ali Porseni Baso, Kepala Subbagian Hukum Ringga Haryo Handoko dan Kepala Subbagian Humas & TU Mohammad Insanial Mubarak melakukan kunjungan kerja ke Kejaksaan Tinggi Sulawesi Barat.
AD APA? 3 OPD Diaudit Inspektorat Polman Periksa Pengelolaan Keuangan
TRIBUN-SULBAR.COM, POLMAN - Inspektorat Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulawesi Barat (Sulbar) menerjunkan enam tim auditor untuk audit pengelolaan keuangan di Pemerintah Daerah (Pemda) Polman, Kamis (13/3/2025).
Hal itu disampaikan kepada Inspektorat Polman, Ahmad Saifudin saat ditemui di ruang kerjanya. Berita selengkapnya. . .
Alasan Belum Ada Tersangka Dugaan Korupsi Perjalanan Fiktif DPRD Mamuju, Sudah 6 Bulan Berlalu
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Kasus dugaan korupsi perjalanan dinas fiktif DPRD Kabupaten Mamuju masih bergulir di meja penyidik Kejakasaan Negeri (Kejari) Mamuju.
Kasus ini bergulir sejak Agustus 2024 lalu namun sampai hari ini prosesnya masih terus berjalan di meja penyidikan. Berita selengkapnya. . .