Gubernur SDK Serahkan Rancangan APBDP 2025 ke DPRD Sulbar

MAMUJU, SULBAR EXPRESS – Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Suhardi Duka (SDK) menyerahkan rancangan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Anggaran Perubahan 2025 ke DPRD Provinsi Sulbar, Rabu 23 Juli 2025.

Paripurna penyerahan rancangan KUA-PPAS Perubahan APBD 2025 sekaligus ekspose KUA PPAS APBD 2026 dan Laporan Realisasi Semester I APBD 2025 dipimpin Ketua DPRD Sulbar, Amalia Fitri Aras. Berita selengkapnya. . .