PERWAKILAN PROVINSI SULAWESI BARAT

(Catatan Berita) : Pemprov Sulbar Dorong Pembentukan OPD Peternakan

Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Pemprov Sulbar) merencanakan membentuk Dinas Peternakan. Pembentukan dinas peternakan untuk mengenjot peningkatan hasil peternakan di Sulbar. Asisten III Bidang Administrasi...

(Catatan Berita) : PUPR Mamuju Kuncurkan Rp15 Miliar Preservasi Jalan Di Kota Mamuju

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Mamuju telah mengucurkan dana Rp15 miliar untuk preservasi jalan Kota Mamuju yang rusak dan berlubang. Diketahui...

(Catatan Berita) : Tindaklanjuti LHP-BPK RI Komisi I DPRD Sulbar Lakukan Rapat Bersama Mitra...

Komisi I DPRD Provinsi Sulawesi Barat mengadakan rapat kerja bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Provinsi Sulawesi Barat yang tergabung dalam Mitra Kerja Komisi I...

(Catatan Berita) : Kejari Majene Kembali Periksa Tersangka Korupsi Dana Hibah Pilkada

Kejaksaan Negeri (Kejari) Majene kembali akan melakukan pemeriksaan terhadap dua tersangka dalam kasus dugaan korupsi dana hibah Pilkada Majene tahun 2020. Hal tersebut ditegaskan...

(Catatan Berita) : Mamuju Raih WTP 3 Kali Berturut-Turut Dari BPK

Kabupaten Mamuju kembali meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan RI terhadap laporan pengelolaan keuangan tahun 2023. Capaian positif Pemkab Mamuju...

(Catatan Berita) : Diduga Korupsi Dana Pengadaan Lapangan Tenis Meja, Wakil Ketua DPRD Sulbar...

Penggiat anti korupsi Sulawesi Barat, Muhaimin Faisal melaporkan dugaan korupsi dana pengadaan lapangan tenis meja yang diperuntukkan untuk Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI),...

(Catatan Berita) : KPU Resmi Tetapkan 30 Anggota DPRD Mamuju Hasil Pemilu 2024

KPU Mamuju resmi menetapkan 30 Anggota DPRD Mamuju hasil pemilihan umum (Pemilu) 2024 yang dilaksanakan di Hotel Maleo Mamuju, Kamis (02/5/2024) malam. Keputusan KPU...

(Catatan Berita) : Dicopot Tahun Lalu, Randis Eks Ketua Dan Wakil Ketua DPRD Mamuju...

Kendaraan Dinas (Randis) eks Ketua DPRD Mamuju, Azwar Anshari Hasbi berjenis Toyota Fortuner dan mobil mantan Wakil Ketua DPRD Mamuju, Andi Dodi jenis Toyota...

(Catatan Berita) : Kejari Mamasa Setor Kerugian Keuangan Negara Tindak Pidana Korupsi PDAM, Segini...

Kejaksaan Negeri Mamasa, Sulawesi Barat (Sulbar) mengembalikan kerugian keuangan negara, perkara dugaan Tindak Pidana Korupsi pada Pengelolaan Anggaran Penyertaan Modal di PDAM Kabupaten Mamasa...

(Catatan Berita) : Tukang Segel Bangunan UKS SMPN 1 Tabulahan Karena Sudah Dua...

MAMASA - Sejumlah tukang bangunan kesal upah pekerjaan belum dibayar. Tukang terpaksa segel bangunan bangunan UKS SMPN 1 Tabulahan di Desa Tampakurra Kecamatan Tabulahan...

(Catatan Berita) : Pekerja PDAM Tirta Manakarra Protes Desak Bayarkan Upah Karyawan Sesuai UMP

Aliansi Pekerja PDAM Tirta Manakarra, Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar) protes upah yang dibayarkan oleh pihak managemen PDAM tidak sesuai dengan UMP Sulbar, dimana upah...

(Catatan Berita) : Prof. Zudan Pamit Dan Ucapkan Terima Kasih

Melalui Apel Virtual yang digelar Pemprov Sulbar, Senin 13 Mei 2024, Prof Zudan hadir menyampaikan ucapan perpisahan sekaligus hari terakhir bergabung dalam apel Virtual...

(Catatan Berita) : Mamuju Simpan Harta Karun Incaran Dunia, Diusulkan Jadi Wilayah Tambang

Badan Geologi Kementerian ESDM menyatakan telah mengusulkan wilayah izin usaha pertambangan (WIUP) untuk logam tanah jarang (LTJ). Lokasi yang diusulkan berlokasi di Mamuju, Sulawesi...

(Catatan Berita) : Eks Kepala Desa Di Mamuju Ditangkap Usai Korupsi Dana Desa

Seorang pria berinisial IS (41) yang juga merupakan eks kepala desa di Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), ditangkap polisi atas dugaan korupsi dana desa...

(Catatan Berita) : Inspektorat Usulkan Jadwal Paripurna Penyerahan LHP BPK-LKPD 2023

MAMUJU - Inspektorat Pemprov Sulbar menjadwalkan Penyerahan LHP BPK Terhadap LKPD T.A. 2023. Sekretaris Inspektorat Pemprov Sulbar Abdul Syahid Hasan mengatakan, sesuai arahan Inspektur...

(Catatan Berita) : Evaluasi Kemendagri, Inspektorat Sulbar Siap Benahi MCP

MAMUJU - Inspektorat Jenderal Kemendagri kembali melakukan rapat evaluasi triwulan terhadap kinerja PJ Gubernur Sulbar Prof. Zudan Arif Fakrulloh di Jakarta, Kamis 2 Mei...

(Catatan Berita) : Kades di Polman Pertanyakan Anggaran Siltap Desa yang Belum Dibayarkan

POLMAN - DPRD Polewali Mandar menggelar rapat dengar pendapat (hearing) terkait anggaran pengahasilan tetap (Siltap) Desa sebesar Rp 9 Miliar yang belum dibayarkan Badan Keuangan dan...

(Catatan Berita) : Triwulan Pertama 2024, DPRD Sulbar Sahkan 6 Ranperda

Kolaborasi Pemerintah Provinsi bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) dalam penyusunan berbagai produk hukum telah berjalan baik dan harmonis. Hal...

(Catatan Berita) : ASN Pemprov Sulbar Yang Tambah Libur TPP-Nya Dipotong 25 Persen

Sekprov Sulbar Muhammad Idris melakukan sidak di hari pertama kerja lingkup Pemprov Sulbar, Selasa (16/4/2024). Sidak dilakukan untuk memastikan ASN Pemprov Sulbar masuk berkantor...

(Catatan Berita) : Dua Proyek Disdikbud Sulbar di Polman Putus Kontrak, Perusahaan Kena Blacklist

POLMAN - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Sulbar memutus kontrak tiga perusahaan pemenang tender rehab sekolah tahun lalu. Tiga perusahaan ini tak mampu menuntaskan...
Free WordPress Themes, Free Android Games