60 Desa di kabupaten Mamuju Belum Cairkan Dana Desa
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Realisasi Pencairan Dana Desa (DD) 2024 di Kabupaten Mamuju per triwulan III baru tercatat 28 desa dari 88 desa se-Kabupaten Mamuju melakukan pencairan tahap III dana desa 2024....
Sudah Sebulan Berkontrak Uang Muka Belum Dibayar : Proyek Pengaspalan Jalan
POLMAN, SULBAREXPRES - Dua paket proyek pengaspalan jalan di Polman tahun ini sudah sebulan berkontrak, namun uang muka belum dibayar. Berdasarkan ketentuan uang muka...
BPK Temukan Kekurangan Volume Pekerjaan Proyek di Majene Capai Rp 1 M
MAJENE, SULBAR99NEWS.ID—Berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sulawesi Barat terhadap Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun anggaran 2023 ditemukan adanya...
300 ASN Pensiun Tahun Ini, Pemkab Polman Akan Rekrut CASN 800 Tahun 2024
TRIBUN-SULBAR.COM, POLMAN - Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Kabupaten Polewali Mandar (Polman) catat ada 300 pegawai pensiun mulai Januari hingga Desember, Senin (12/8/2024). Berita...
Pemkab Mamuju Belum Butuh ASN Baru, Buka Kuota 700 PPPK Hasriadi: Kebutuhannya Masih Tinggi
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Pemerintah Kabupaten Mamuju hanya membuka 700 kuota penerimaan pegawai untuk non Aparatur Sipil Negata (ASN) pengangkatan 2024.
Maka dari itu, Pemkab Mamju hanya akan menerima...
Pemkab Majene Usul 1.500 Formasi Tahun Ini, 40 CPNS dan 1.460 PPPK
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024 akan dibuka pada pekan ke-3 Agustus 2024. Pemkab Majene juga sudah mengusulkan formasi CPNS dan...
Pendemo Desak KPK RI Usut Tuntas Dugaan Koperasi Fiktif Oknum DPRD Mamasa
Voice Sulawesi - Sekelompok pendemo mengatasnamakan dirinya Gerakan Pemuda Reformasi kembali menggelar aksi unjuk rasa di depan gedung KPK RI, Senin, 12 Agustus 2024. Berita selengkapnya. . .
4 Rekomendasi DPRD Pasangkayu Terkait Penyalahgunaan HGU Perusahaan Sawit, Yani Pepi: Segera Benahi!
TRIBUN-SULBAR.COM, PASANGKAYU - Rapat Dengar Pendapat (RDP) Kembali dilaksanakan DPRD Pasangkayu sekaitan sengketa lahan perkebunan kelapa sawit di Kabupaten Pasangkayu, Rabu (7/8/2024). Berita selengkapnya. . .
Kadis Disdikbud Sulbar Usulkan Rehabilitasi SMKN 2 Majene Melalui BTT
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Provinsi Sulawesi Barat, Mitthar Thala Ali, merespons kebakaran melanda SMK Negeri 2 Majene, Rabu (7/8/2024) sore....
Telan Anggaran Rp88 Miliar, Rupanya DPRD Sulbar Sudah Berikan warning ke RSUD Soal ...
MAMUJU, iNewsMamuju,id -- Anggota Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulbar Muh Hatta Kainang angkat bicara terkait proyek Bungker Linac Radioteraphy di RSUD Provinsi Sulbar yang menelan anggaran...
Sekda Mamuju Ketahuan Hadiri Penjemputan Bakal Calon Guberneur, Ketua KASN: Sanksi Bagi Pelanggar
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN), Agus Pramusinto angkat bicara terkait kehadiran Sekretaris Daerah (Sekda) Suaib Kamba saat momentum penjemputan salah satu Bakal calon (Balon) Gubernur dan wakil gubernur Sulbar di Bandara...
11 Bulan TPP Guru Belum Dibayarkan
MAMASA, RADAR SULBAR — Sudah 11 bulan Aparatur Sipil Negara (ASN) guru yang belum menerima sertifikat pendidikan di Kabupaten Mamasa belum menerima Tunjangan Penghasilan...
Perda Tak Efektif, Gerombolan Sapi di Mamuju Obok-obok Tempat Sampah Warga
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Gerombolan sapi berkeliaran bebas di Jl Pongtiku, Kelurahan Remuku, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju, Sulawasi Barat (Sulbar), Rabu (7/8/2024) pagi. Berita selengkapnya. . .
Pemkab Majene Perpanjang SK 207 PPPK
MAJENE, RADAR SULBAR — Pemerintah Kabupaten Majene (Pemkab) melakukan perpanjangan Surat Keputusan (SK) perjanjian kerja Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Penandatanganan perpanjangan SK PPPK...
DPRD Mamuju Segera Panggil Dinas Pendidikan Buntut DAK Rp 17 M Untuk Pembangunan Sekolah...
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - DPRD Kabupaten Mamuju bakal memangil Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Mamuju, soal gagalnya program Dana Alokasi Khusus (DAK) 2024 senilai Rp 17 miliar.
Diketahui, sebanyak...
Pemkab Siapkan Rp 200 Juta untuk Pelantikan Anggota DPRD Mamasa, Termasuk Pin Emas ?
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMASA - Pemerintah kabupaten (Pemkab) Mamasa, akan gelontorkan anggaran ratusan juta untuk pelantikan dewan tepilih pada Pemilu 14 February 2024 lalu. Berita selengkapnya. . .
Dana DAK Rp17 Miliar Batal Turun, DjPB Sulbar Ungkap Disdikpora Mamuju Terlalu Lambat Input...
TRIBUN-SULBAR.COM,MAMUJU - Kantor Wilayah Direktorat Jendral Perbendaharaan (DJPb) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), menanggapi soal Dana Alokasi Khusus (DAK) 2024 di Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Mamuju yang gagal input....
Siltap Dibayar 1 Bulan, Kades se-Mamasa Tunda Turun Demo
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMASA - Kepala desa bersama aparat desa se-Kabupaten Mamasa, menunda turun demo, padahal sebelumnya beredar pamflet akan turun aksi menuntut agar penghasilan tetap (Siltap) dibayarkan.
Namun...
Arahan Mendagri, Bahtiar Perintahkan Pemkab Polman Lelang Randis Mewah Mercy
POLMAN, SULBAR EXPRESS – Kendaraan dinas (randis) jenis Mercedes Benz milik Pemkab Polewali Mandar (Polman), belakangan ini viral. Mercedes Benz GLS-Class 450 4Matic menunggak pajak kendaran...
Anggaran Pilkada Mamasa Lambat: Bawaslu Ancam Hentikan Tahapan, Pemkab Janji Cairkan Segera
MAMASA, RADAR SULBAR– Badan Pengawas Pemilihan Umum (Baswaslu) Kabupaten Mamasa mendesak kepastian dukungan anggaran dari Pemda untuk melanjutkan tahapan Pilkada Serentak 2024. Berita selengkapnya. ....