RAPBD 2023, Tunggu Asistensi Mendagri
Keterangan Foto: Sekprov Sulbar Muhamad Idris bersama Wakil Ketua DPRD Sulbar Usman Suhuriah melakukan penandatangan Persetujuan Bersama Ranperda APBD 2023, Selasa 29 November 2022.
Sumber:...
Anggaran Kebencanaan Sulbar Bertambah Rp12 M Tahun 2023
Keterangan Foto: Sukri Umar. (Ft. Anhar)
Sumber: katinting.com
Mamuju, Katinting.com – Anggaran penanggulangan bencana tahun 2023 untuk Sulawesi Barat (Sulbar) sebesar Rp23 Miliar. Hal ini disepakati...
APBD Sulbar 2023 Disetujui, Pendapatan Rp 1,97 Triliun, Belanja Rp 2,05 Triliun
Keterangan foto: -
Sumber: sulbarexpress.fajar.co.id
MAMUJU, SULBAR EXPRESS – Pemprov Sulbar bersama DPRD Sulbar melakukan penandatangan atas persetujuan bersama atas Ranperda APBD Sulbar 2023 melalui rapat paripurna di DPRD Sulbar, Selasa 29 November 2022. Adapun...
ADD Jadi Alasan, Akibatnya BLT-DD di Mamasa Lambat Tersalur
MAMUJU, RADARSULBAR — Belasan desa di Mamasa belum menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Tahap IV. itu disebabkan Pemdes belum menyerap Dana Desa Tahap III, mengakibatkan lambatnya penyalurkan BLT...
UMP Sulbar 2023 Ditetapkan, Naik 7,20 Persen
Keterangan foto: Kepala Disnaker Sulbar Muhammad Ali Chandra saat melakukan rapat penetapan UMP 2023 bersama Dewan Pengupahan Sulbar.
Sumber: radarsulbar.fajar.co.id
MAMUJU, RADAR SULBAR – Berdasarkan Keputusan Gubernur Sulbar Nomor 188.4/447/SULBAR/XI/2022...
Akmal Minta Seluruh OPD Manfaatkan Kanal Digital Guna Tingkatkan PAD Sulbar
Keterangan foto: Penjabat Gubernur Sulbar Akmal Malik
Sumber: sulbarexpress.fajar.co.id
MAMUJU, SULBAR EXPRESS – Pemprov Sulbar melakukan penandatanganan memorandum of understanding (MoU) dalam rangka optimalisasi peningkatan pajak dan...
DAK SD Rp 7 Miliar, 47 Sekolah Dapat Bantuan
Keterangan foto: Kepala Bidang SD, Disdikbud Kabupaten Mamasa, Masmudin.
Sumber: radarsulbar.fajar.co.id
MAMASA, RADAR SULBAR – Sebanyak 47 Sekolah Dasar (SD) di Kabupaten Mamasa mendapat anggaran fisik pembangunan sarana prasarana sekolah...
BTT Siap, BPBD Majene dan Polman Diminta Segera Terbitkan SK Tanggap Darurat
Keterangan foto: H. Hatta Kainang.
Sumber: Ft. Tribun Timur
Mamuju, Katinting.com – BPBD diminta menerbitkan SK (Surat Keterangan) Tanggap Darurat atas bencana banjir yang terjadi di...
Pembukaan Porprov Sulbar 16 Desember di Pantai Manakarra, Pelaksana Berharap Tambahan Anggaran
Keterangan foto: Stadion Manakarra
Sumber: sulbarexpress.fajar.co.id
MAMUJU, SULBAR EXPRESS – Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IV Sulbar akhirnya diputuskan bergulir mulai 16 Desember 2022 mendatang di Kabupaten Mamuju. Sampai kemarin, pengerjaan Stadion Manakarra sebagai venue...
Proyek PEN 2,1 Miliar Jalan Orobua Mamasa Mulai Rusak
Keterangan foto: Kondisi jalan yang biayai dana PEN 2022 dengan nilai 2,1 Miliar sudah mengalami kerusakan.
Sumber: Zulkipili/dindigo99
MAMASA,indigo99.com | Belum lama rampung, ruas jalan Mamasa...
Program Data Desa Presisi Tahap II Target 535 Desa, Pemprov Sulbar Butuh Rp 64...
Keterangan foto: -
Sumber: sulbarexpress.fajar.co.id
MAJENE, SULBAR EXPRESS – Program Data Desa Presisi (DDP) tahap II Sulbar butuh Rp 64 miliar untuk 535 desa dan kelurahan. Pemprov Sulbar berharap dukungan kabupaten dan...
Bangunan SDN 004 Lamba Mamasa Disegel Kontraktor
Keterangan foto: Pintu SD Lamba Mamasa, dipalang dengan kayu oleh kontraktor.
Sumber: indigo99.com
MAMASA, indigo99.com | Bangunan sekolah dasar negeri (SDN) 004 Lamba Kecamatan Tabang Kabupaten Mamasa,...
Pemprov Sulbar Kucurkan Rp 7,4 Miliar Tekan Inflasi, Akmal Malik Minta Daerah Perkuat Pangan
Keterangan foto: Penjabat Gubernur Akmal Malik saat sambutan High Level Meeting (HLM) tim pengendalian inflasi daerah (TPID) Se-Sulbar dipusatkan di Pemkab Majene Jl Gatot...
Sembilan Tahun Jadi Milik Pihak Ketiga, Akhirnya Ekskavator Pemprov Dikembalikan
Keterangan foto: -
Sumber: radarsulbar.fajar.co.id
MAMUJU, RADARSULBAR — Aset pemprov Sulbar berupa Ekskavator Komatsu PC akhirnya dikembalikan setelah sembilan tahun di tangan pihak ketiga. Pengembalian aset ditandai dengan acara...
Bahas RAPBD 2023, DPRD Mamuju Gelar Rapat dengan Tim TAPD
Keterangan foto: Rapat bersama dengan tim TAPD Kabupaten Mamuju diruang aspirasi DPRD Mamuju.
Sumber: Dok. Ansyari/katinting.com
Mamuju, Katinting.com – Dewan Pimpinan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Mamuju...
Tangani Dampak Kenaikan BBM dan Inflasi, Pemkab Siapkan Anggaran Rp3,4 Miliar
Keterangan foto: Mobil angkutan saat melakukan pengusian bahan bakar minyak.
Sumber: radarsulbar.co.id
POLEWALI, RADARSULBAR — Pemeritah Kabupaten Polewali Mandar menganggarkan dua persen dari Dana Transfer Umum (DTU) dan Dana Bagi Hasil (DBH)...
BPBD Mamuju Anggarkan Lagi Rp 400 Juta untuk Assesment Rumah Rusak Akibat Gempa Bumi
Keterangan foto: Kepala BPBD Mamuju Taslim, saat ditemui di Bandara Tampa Padang Mamuju, Mamuju, Sulbar, Jumat (10/6/2022)
Sumber: sulbar.tribunnews.com
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Penyaluran dana bantuan stimulan untuk...
Pakai Dana Hibah Pemprov Rp 7.4 Miliar, Proyek Rumah Pejabat Kejati Sulbar Terancam Putus...
Keterangan foto: Proyek Rumah Pejabat Kejati Sulbar
Sumber: sulbar.tribunnews.com
TRIBUN-SULBAR.COM, MAMUJU - Proyek pembangunan rumah dinas pejabat Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulbar di Jl RE Marthadinata, Kelurahan Simboro, Kecamatan Simboro,...
Pemkab Rencana Bangun Sport Center Tinambung
Keterangan foto: Bupati Polewali Mandar (Polman) Andi Ibrahim Masdar saat menyerahkan ganti kerugian pengadaan tanah.
Sumber: radarsulbar.fajar.co.id
POLEWALI, RADARSULBAR – Pemerintah Kabupaten Polewali Mandar (Polman) berencana membangun...
Proyek 163 Miliar Terancam Hangus, Ketua DPRD Sulbar: Masih Dikomunikasikan
Keterangan foto: Ketua DPRD Sulbar Suraidah Suhardi saat ditemui di Gereja Toraja Jl Atik Sutedja Kelurahan Rimuku, Kecamatan Mamuju, Mamuju, Sulbar, Senin (31/10/2022).
Sumber: sulbar.tribunnews.com
RIBUN-SULBAR.COM,...